Selasa, 18 Mei 2010

Pencegahan Bunuh Diri

1. Tarik keluar orang itu

2. Bersikaplah simpatik

Tunjukkan bahwa kita paham permasalahannya orang tersebut.

3. Sarankan bahwa cara-cara lain selain bunuh diri dapat ditemukan untuk menyelesaikan masalah orang tersebut, bila cara tersebut tidak tampak saat itu. Shneidman ( 1985 ) mengingatkan bahwa orang yang ingin bunuh diri biasanya hanya melihat dua solusi dari kesulitannya, bunuh diri atau cara-cara penyelesaian medis.

4. Tanyakan bagaimana orang tersebut ingin membunuh dirinya

Orang dengan metode eksplisit memiliki alat seperti: Sebuah pistol atau obat-obatan.

5. Ajukan pada orang tersebut untuk menemani berkonsultasi dengan seorang ahli saat itu

6. Jangan katakana sesuatu seperti, “kamu ngomong ngaco atau gila”

Komentar itu akan menurunkan dan menyakitkan self esteem orang tersebut. Jangan menekan orang yang ingin bunuh diri untuk mengontak orang tertentu, seperti orang tua atau pasangannya. Konflik dengan mereka akan meningkatkan pikiran-pikiran mereka untuk bunuh diri.


Sumber:

Nevid. S. Jeffrey., Rathus A. Spencer (dkk). ( 2005 ) Psikologi Abnormal edisi ke-5/jilid 1, Erlangga.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar